Rabu, 29 Mei 2013

Profil dan jutsu Minato namikaze (Hokage 4th)

Profil Minato Namikaze

Julukan :

  • Yondaime Hokage (Hokage Keempat)
  • Konoha no Kiiroi Senkō (Kilat Kuning Konoha)

Debut:

  • Manga chapter 1
  • Anime episode 1

Pengisi suara (versi bahasa Jepang) : Toshiyuki Morikawa
Desa asal : Konohagakure
Jenis kelamin : Pria
Tingkatan ninja : Hokage
Hari ulang tahun : 29 Januari
Umur : 24-25
Golongan darah : B
Warna mata : Biru
Warna rambut : Kuning
Berat badan : 66,1 kg
Tinggi badan : 179,2 cm

Keluarga

  • Istri: Kushina Uzumaki
  • Putra: Naruto Uzumaki


Jutsu Minato Namikaze


  • Keiyaku Fūin

Teknik untuk menghilangkan kontrol kuchiyose dari pemanggilnya

  • Shiki Fūjin (Segel Dewa Kematian) 

Teknik segel dewa kematian, teknik untuk menyegel jiwa lawan, dewa tersebut akan menjulurkan lengannya untuk menarik jiwa makhluk hidup di jarak tertentu. Lawan 'n pengguna akan tersegel kedalam dewa kematian 'n mati bersama ketika ritual selesai

  • Hakke no Fūin Shiki 

Teknik Minato untuk membantu Naruto mengakses chakra kyuubi dalam dirinya 'n menyegel chakra Kushina 'n dirinya kedalam Naruto..sehingga chakra Minato/Kushina akan keluar membantu Naruto untuk mengendalikan kyuubi dalam tubuh Naruto pada saat tertentu

  • Hiraishin no Jutsu (langkah kilat)

Dewa petir terbang, teknik perpindahan dalam 1 kedipan mata kategori jikuukan untuk memindahkan dirinya ke tempat tujuan yang telah di beri tanda khusus(jutsu-shiki) , tanda bisa dibuat dg menempelkan tangan ke tempat tujuan/ dengan kunai yang berada pada tempat tujuan

  • Shishō Fūin

Segel yang dikombinasikan dg hakke no shiki fuuin 'n ,meninggalkan gulungan khusus untuk mengencangkan segel/membuka segel pada katak ''gerotora'', dg ini Naruto bsa buka/tutup chakra kyuubi namun kyuubi tdak bsa kabur

  • Rasengan

Bola spiral, teknik dengan memusatkan chakra pada telapak tangan shg tercipta bola spiral yang dapat dihujamkan kelawan secara telak, 'n dapat menciptakan luka parah

  • Jikūkan Kekkai 

Menggunakan kunai ''hiraishin'' 'n sejumlah segel Minato dapat menciptakan gerbang dimensi yang berujung ketempat lain..sehingga serangan dalam wujud apapun bsa berpindah ke tempat lain

  • Kuchiyose no Jutsu

Teknik memanggil hewan dari dimensi lain, Minato memanggil ''gamabunta''

  • Kuchiyose: Yatai Kuzushi no Jutsu 

Teknik pemanggilan dengan menjatuhkan tepat ke sasaran/lawan

Peralatan :

  • Kunai Hiraishin  : Kunai yang sudah ada tanda khusus untuk teknik hirashin


Minato Namikaze juga dikenal sebagai Konoha Kuning Kilat (Konoha no Kiiroi Senkou) adalah Hokage Keempat (Yondaime Hokage). Minato dianggap sebagai Hokage paling kuat dan Ninja paling kuat dari Konoha yang pernah ada. Bagi kebanyakan orang (senseinya Jiraiya, Raikage,dll), Dia adalah "Juru Selamat" dari Dunia Shinobi sebelum dia meninggal. Minato mempercayai "peran" ini untuk Naruto, putranya.


Trivia

  • Minato berarti "pelabuhan", dan" Namikaze berarti 'gelombang dan angin',
  • Siluet Minato bisa dilihat samar-samar di latar belakang Opening pembukaan Naruto Shippuuden ketiga. Minato tampak berdiri di belakang Naruto dan Sora dan di bawah Kyuubi, mengacu pada penyerangan terhadap Konoha yang mengikat keempat karakter.
  • Menurut Databook Ketiga,:


  1. Hobi Minato adalah membaca. Novel Jiraiya adalah favoritnya.
  2. Minato ingin melawan Jiraiya.
  3. Makanan kesukaan Minato adalah masakan buatan Kushina
  4. Minato menyelesaikan 847 misi resmi dengan total: 122 D-rank, 147 C-rank, 216 B-rank, 323 A-rank, 39 S-rank


  • Ungkapan favorit Minato adalah "Bayangan api unggun menyinari desa" (Hi no Kage wa sato o terasu)
  • Minato peringkat kesembilan dalam jajak pendapat popularitas karakter Naruto keenam dan di urutan ketujuh dalam jajak pendapat ketujuh.
  • Di Naruto Shippuuden 4: The Lost Tower, chakra Minato tampaknya berwarna hijau muda, berlawanan dengan biru normal.
  • Di OVA: Hidden Leaf Village Grand Sports Festival! Minato tiba-tiba muncul di lorong stadion ketika Naruto berlari ke toilet. Semua penampakan khusus ini hanya untuk efek lucu.

Profil dan jutsu shino aburame

Profil Aburame Shino :

Debut:

  • Chapter 34
  • Episode 1

Pengisi suara (versi bahasa Jepang): Shinji Kawada
Desa asal: Konohagakure

Tingkatan ninja:

  • Genin di Part I
  • Chuunin di Part II

Hari ulang tahun: 23 Januari

Umur:

  • 12-13 di Part I
  • 15-16 di Part II

Golongan darah : AB
Warna rambut : hitam
Berat badan : 54
Tinggi badan : 177
Guru/Pembimbing : Kurenai Yuhi

Jutsu Aburame Shino Part I:


  • Teknik Human Cocoon (Teknik Kepompong Manusia) (Hanya Anime)

User membuat kepompong di sekitar mereka yang paling mungkin untuk memata-matai atau bersembunyi dari musuh. Pengguna juga dapat menggunakan kepompong sebagai "kantong tidur". Kepompong ini juga tahan air.

  • Mushi Bunshin no Jutsu (Teknik Klon Serangga)



  • Mushi Kame no Jutsu (Teknik Guci Serangga)

Teknik ini menggunakan kikaichū sebagai perisai, mereka terbang dalam bentuk kubah dengan kecepatan tinggi, mirip dengan Hakkeshō Kaiten milik clan Hyuga. Kubah cukup kuat untuk menghancurkan serangan masuk, tetapi dapat terganggu cukup dengan kekuatan ledakan.

  • Sōshuriken no Jutsu (Teknik Memanipulasi Shuriken) (Hanya Anime)

Pengguna memasang Benang Kawat ke sebuah shuriken, sehingga memungkinkan Pengguna untuk mengubah jalurnya setelah dilempar. Serangan pertama, untuk menantang musuh, dihindari dan setelah jeda waktu beberapa detik, Shuriken akan datang kembali dari belakang. Tergantung pada kinerja, taktik yang mungkin dapat tak terbatas.

  • Kikaichū no Jutsu (Teknik Parasit Penghancur)



  • Hijutsu: Mushiyose (Teknik Rahasia: Mengumpulkan Serangga) (Hanya Anime)

Dengan hanya menyentuh permukaan dengan telapak & jari mereka, pengguna melepaskan jaring chakra kecil yang menarik serangga ke lokasi tersebut. Sejak Aburame shinobi dapat berkomunikasi dengan serangga, teknik ini dapat berguna untuk mendapatkan informasi dengan mengumpulkan serangga lokal.

Jutsu Aburame Shino Part II (Shippuden)


  • Hijutsu: Mushimayu (Teknik Rahasia: Kepompong Serangga) (Hanya Anime)

Teknik yang unik yang memungkinkan pengguna untuk mempercepat kecepatan perkembangan serangga mereka. Sebagai tubuh pengguna yang sudah merupakan sarang untuk serangga, pengguna akan membungkus diri kedalam kepompong yang sebenarnya untuk lebih membantu serangga. Ini merupakan langkah sangat berguna bagi anggota klan Aburame, karena serangan mereka terutama terfokus pada penggunaan serangga. Namun, dengan menggunakan ini di tengah-tengah pertempuran dapat berpotensi berbahaya saat meninggalkan pengguna dalam kondisi statis dan rentan.

  • Hijutsu: Mushidama (Teknik Rahasia: Bola Dunia Serangga)

Saat Kikaichū menemukan musuh, serangga mengikuti perintah pengguna, berkumpul sekaligus. Serangga benar-benar mengelilingi target, membuat bola dunia. Mereka menahan musuh dan mulai menggerogoti sedikit demi sedikit chakra mereka. Sebelum kematian tiba. Bahkan jika target berhasil melarikan diri, serangga akan segera mengikuti mereka.

  • Bōsui no Jin (Formasi Poros) (Hanya Anime)

Serangga Pengguna menyerang target dalam gerakan spiral untuk menghentikan musuh untuk membalas serangan.

Profil dan jutsu Raikage 3rd

Profil Raikage 3

Julukan :
(Sandaime Raikage)

Debut:
Manga: Chapter #494

Gender: Laki Laki
Umur: Mendiang
Posisi/ Pekerjaan: Raikage
Afiliasi: Kumogakure


Team:
Team Penangkap Hachibi

Keluarga:
A (Putra)

Elemen:
Elemen Petir (Raiton)

Perlengkapan/ Senjata Semasa Hidup:
Kohaku no Jōhei (Pot )
Pot yang digunakan Raikage untuk menyegel Hachibi. Jika lawan merespon panggilan pot (panci) maka pot (panci) akan merekam suara mereka kemudian menyegel mereka.


Jutsu-Jutsu Raikage 3

-Kuroi Kaminari ("Petir Hitam")
Ini adalah bentuk unik dari Raiton. Sesuai dengan namanya, kilat yang dihasilkan oleh kemampuan teknik ini adalah warna hitam. Kemampuan untuk memanfaatkan listrik hitam yang dimiliki oleh Raikage Ketiga, yang diwariskan kepada Darui.

-Jigokuzuki: Yonhon Nukite ("Tikaman Neraka: Empat jari Nukite")
Raikage berkonsentrasi untuk menyalurkan chakra petir pada ujung jari di salah satu tangannya dan kemudian melakukan gerakan dorongan, yang memungkinkan dia untuk menembus bahkan pertahanan yang paling kuat dengan relatif mudah. Intensitas dan kekuatan teknik ini dapat meningkat secara proporsional dengan mengurangi jumlah jari yang terlibat.

-Raiton no Yoroi
Ia membungkus tubuhnya dngan lapisan Raiton no Yoroi (cakra petir), dengan ini ia dapat merangsang sistem saraf dan mempercepat sinapsissaraf untuk bereaksi lebih cepat lagi. mendorong kecakapan fisik ke batas absolut, memungkinkan A untuk mendapatkan kecepatan yang luar biasa dan mengerikan. Bahkan dkatakan bahwa sebanding dengan Yellow Flash.

Trivia Raikage 3

Raikage Ketiga dikenal sebagai Ninja yang mampu berhadapan dengan seekor Bijuu.



100 Kata bijak yang ada dalam manga naruto

buat temen-temen yang biasa nonton anime naruto shippuden atau baca komiknya.

pasti pernah denger kata-kata bijak di bawah ini.

1. “Kalau mau saling mengerti, lakukan saja setelah membuat lawan mengalami hal yang sama” (Yahiko, chapter 372)

2. “Aku hanya ingin melindungi mereka, walau harus menjalani penderitaan seperti apapun” (Nagato, chapter 373)

3. “Penderitaan membuatku semakin kuat dan berkembang” (Pain, chapter 474)

4. “Shinobi yang melanggar aturan memang disebut sampah, tetapi shinobi yang meninggalkan sahabatnya lebih rendah dari sampah” (Uchiha Obito)

5. “Aku tak akan menarik kembali kata-kataku, karena itulah jalan ninjaku” (Uzumaki Naruto)

6. “Selemah apapun musuhku, aku tidak akan meremehkan mereka” (Aburame Shino)

7. “Kau lemah, kenapa kau lemah??? Soalnya kurang sesuatu, yaitu kebencian” (Uchiha Itachi)

8. “Seni itu adalah sesuatu yang rapuh, yang menghilang dalam sekejap” (Deidara)

9. “Aku tersesat di jalan yang bernama kehidupan” (Hatake Kakashi)

10. “Sepertinya aku harus meninggalkan Konoha demi menyelamatkan Konoha” (Jiraiya)

11. “Manusia tak kan pernah bisa menang dari rasa kesepian” (Gaara)

12. “Yang diperlukan oleh Shinobi bukan jumlah jutsu yang dapat dikuasainya, tetapi yang diperlukan Shinobi adalah tekad pantang menyerah” (Jiraiya)

13. “A loser is a loser” (Neji Hyuuga)

14. “Kemampuan individu seorang ninja memang penting, tetapi yang lebih penting lagi adalah kerjasama tim” (Hatake Kakashi)

15. “Kalau tanganku patah, akan ku tendang dengan kakiku ini. Kalau kakiku patah, akan ku gigit dengan gigiku ini. Kalau gigiku dihancurkan juga, akan ku lihat dengan dengan tatapan penuh kebencian. Dan kalau mataku dihancurkan juga, akan ku gunakan kutukan untuk melawannya, aku pasti akan mengembalikan Sasuke” (Uzumaki Naruto)

16. “Shinobi bukan dilihat dari cara hidupnya, tetapi bagaimana ia mati” & “Kehidupan Shinobi dinilai bukan dari bagaimana menjalaninya, tetapi dari apa yang sudah dilakukannya” (Jiraiya)

17. “Semua orang hidup terikat dan bergantung pada pengetahuan atau persepsinya sendiri, itu disebut kenyataan. Tetapi pengetahuan atau persepsi itu sesuatu yang samar. Bisa saja kenyataan itu hanya ilusi, semua orang hidup dalam asumsi” (Uchiha Itachi)

18. “Masa depanmu adalah kematian” (Hatake Kakashi)

19. “Kau gagal tetapi masih bisa mampu bangkit kembali, karena itu menurutku arti dari kuat yang sebenarnya” (Hinata Hyuuga)

20. “Aku akan menolongnya meski harus mengorbankan nyawa karena dia adalah temanku” (Shikamaru Naara)


21."Ninja Yang Paling Buruk adalah Ninja Pengkhianat Desa... Ninja Yang Lebih Buruk Dari Ninja Pengkhianat Desa Adalah Ninja Yang Membiarkan Temannya Dalam Bahaya....!!!" (Kakashi Hatake)


22.".. seperti apapun juga.. aku akan terus melangkah dan melangkah untuk menolong sasuke, walau harus mempertaruhkan nyawa seperti apapun.."( Naruto Uzumaki)

23."jangan tarik kata katamu..sekalipun itu akan membawamu kepada kehancuran..karena kau laki laki,,dan itu adalah jalan ninjamu..(uzumaki naruto)

24."Kau adalah anaku, dan dengan kekuatan Kyuubi kau akan membangun kembali Konoha!"
( Minato Namikaze)

25."aku ini tidak punya orang tua, aku selalu mrasa sendiriseluruh orang didesaku . memandangku dengan tatapan kebencian, mereka menganggapku monster, sampai-sampai keberadaanku pun tidak mereka hargai, tetapi ada satu orang yang mengakui keberadaanku, ia adalah orang yang pertama kali mengakui kalau aku ini ada, dan selamanya takkan ku biarkan ia pergi, ia adalah sasuke
, sasuke adalah teman terbaikku" (Uzumaki Naruto)

26. "aku lebih menyayangi sasuke sebagai temannya, melebihi kau yang saudaranya sendiri" (Uzumaki Naruto)

27. "Tanpa arah dan tujuan, tidak ada gunanya seorang ninja hidup di dunia ini" (Guy Maito)

28. "kalau rasa keadilanmu menurun berarti kau melemah, dibawah rasa keadilan tidak ada kelemahan apapun!" (Kakashi Hatake)

29. "Kegagalan juga menyenangkan, hidup dengan kepercayaan bahwa cobaan itu berguna untuk menempa diri sendiri" (Jiraiya)

30. "I used to cry and give up,, I nearly went to the wrong way but you.. you always show me the right way. I always chasing you... wanting to overtake you.. I just wanna talk with you.. I wanted to be with you.. you changed me.. your smile saved me"
so I'm not afraid to die protecting you.......... Because "I LOVE YOU" (Hinata Hyuuga)

31. "Seseorang akan menjadi kuat apabila melindungi seseorang yang dicintainya" (Haku)

32."Aku hanya ingin hidup seperti awan. Bebas, dan tenang. Ketika aku tua nanti, aku mempunyai seorang istri dan mempunyai 2 anak, satu laki-laki dan satu perempuan, lalu aku meninggal duluan, dan begitulah kehidupanku berlangsung. Sayangnya semua tidak semudah itu, merepotkan sekali!" (Shikamaru Nara)

33. "Aku sekarang bisa melihat segala sesuatu yang tidak bisa kulihat sewaktu aku masih menjadi manusia" (Pain)

34. "Jalan hidup seorang murid adalah warisan dan estimasi dari sang guru" (jiraiya)

35. "Saat kau mengenal kasih sayang , kau juga menanggung resiko kebencian" (Itachi Uchiha)

36. "Keberuntungan juga merupakan kekuatanmu" (Guy Maito)

37. "Sudah kubilang, aku ya aku, kamu ya kamu, soal siapa yang lebih hebat itu cerita yang membosankan" (Shikamaru Nara)

38. "Kau adalah jenius dalam kerja keras (Guy Maito to Rock Lee)

39. "Someone who don't know pain will not know how true peace is like" (Pain)

40. "Memanjakan dan mengasihani itu berbeda" (Yamato)

41. "Jutsu is not the only weapon, I tell you that!" (Shikamaru Nara)

42. "When people get hurt, they learn to hate" (Jiraiya)

43. "Daripada suapan terakhir makanan selezat apapun atau diejek gendut, aku lebih tidak bisa memaafkanmu kalau kau menghina sahabatku !!!!!" (Chouji Akimichi)

44. "Seni itu abadi dan akan selalu dikenang" (Sasori)

45. "Aku tidak suka dengan orang yang membohongi dirinya sendiri ditengah turunnya salju" (Uzumaki Naruto)

46. "Tidak Semua Mimpi dan harapan akan terwujud sesuai dengan keinginan kita" (Orochimaru)

47. "Untuk mencapai tujuan akhirmu, kamu harus bersabar" (Tobi)

48. "Ular yang melata di tanah bermimpi terbang di angkasa itu hal yang mustahil. Kau yang ingin melakukan sesuatu dan mengincar anak ayam di sarang, malah berbalik diincar oleh mata rajawali yang terbang tinggi di langit" (Sasuke Uchiha to Orochimaru)

49. "Keadilanmu adalah membunuhku dan akatsuki, keadilanku adalah balas dendam terhadap konoha, semua ada latar belakang yang benar, lalu apakah kau dapat menjawab apa itu keadilan?" (Pain to Naruto)

50. "Renge (teratai) konoha bersemi dua kali, saat kita bertemu lagi nanti aku berjanji akan menjadi orang yg lebih kuat" (Rock Lee to Sakura)
Spoiler for Kata-Kata Mutiara di Naruto:

51. "Kalau kau yakin dengan takdirmu, maka sejak awal seharusnya kau tidak mengikuti pertarungan ini!!!" (Naruto to Neji)

52. "Seseorang yang gagal menolong temannya tidak pantas menjadi hokage.." (Uzumaki Naruto)

53. "I never go back on my own words" (Uzumaki Naruto)

54. "Anak-anak yang mulai sekarang akan mengemban Konoha, itulah raja Konoha" (Shikamaru Nara & Asuma Sarutobi)

55. "Jika kamu percaya dengan impianmu aku akan membuktikan padamu bahwa kamu bisa meraih impianmu hanya dengan bekerja keras" (Rock Lee)

56. "Kalau itu artinya cerdas... bodoh selamanya pun aku tak keberatan" (Uzumaki Naruto)

57."Untuk mendapatkan sesuatu, kau harus rela mengorbankan sesuatu yg lain (Tayuya)

58. "If there's such a thing as peace,i will find it. I won't give up! (Nagato)

59. "Aku harus percaya pada diriku sendiri, percaya bahwa aku adalah orang yang mereka percaya" (Uzumaki Naruto, chapter 495)

60. "ART IS A BLAST !!!" (Deidara)

61. "Berbeda denganmu, jabatan hokage pasti akan kudapatkan, karena menjadi hokage adalah cita-citaku" (Uzumaki Naruto)

62. Zabuza: "Tidak ada orang yang mampu mengalahkanku"
Naruto: "Catat aku sebagai orang pertama yang melakukannya"

63. "Menunggu dan membuat orang lain menunggu adalah hal yg kubenci" (Sasori)

64. "Lelaki manjadi semakin kuat saat ditolak.." (Jiraiya)

65. "There is a time when a guy must take a difficult decision" (Uchiha Itachi)

66. "Jika kau menungguku untuk menyerah, kau akan menungguku selamanya" (Naruto Uzumaki)

67. "Takdir setiap manusia memang telah ditentukan sejak mereka lahir, tetapi dengan kerja keras kita dapat mengalahkan takdir" (Naruto Uzumaki)

68. "Kau adalah daun yang bermandikan sinar matahari, aku adalah akar yang tumbuh dan membusuk di kegelapan" (Danzo)

69. "Faith is better than any plan" (Nagato To Jiraiya)

70. "Sampai matipun aku akan mengejar cita-citaku" (Naruto Uzumaki)

71. "Parents do believe in their children (Minato to Naruto inside Naruto)

72. "It's ok, after all, I'm the fourth son (Naruto to Minato inside Naruto)

73. Kushina : "What is the product of Konoha Yellow Flash and Red Habanero?"
Naruto : "Konoha Orange Hokage"

74. "If you want to kill me, curse me, hate me, live your ugly life, run and run, cling to your life" (Uchiha Itachi)

75. "aku tidak mau menunggu dan membuat orang lain menunggu" (sasori)

76. "Aku selalu berpikir sesuatu akan terjadi dengan sendirinya. Kupikir ketika aku lebih tua, lebih besar, lebih kuat, dan pikiranku akan lebih tangguh" (Chouji Akimichi)

77. "aku tak sendiri, ada teman teman" (Chouji)

78. "mata yang percaya diri, seakan akan tidak ada keraguan untuk melawan" (Neji Hyuuga)

79. "aliran jashin mengajarkan untuk membunuh semuanya, tentu saja membunuh setenga itu adalah larangan" (Hidan)

80. "hiduplah sesukamu, dan matilah sesukamu... tapi ingat, lindungilah orang yang kau cinta, maka dengan itu kau bisa mati dengan tersenyum" (Sarutobi)

81. "melalui mata, kita akan melihat masa depan" (Obito)

82. "obat untuk hati yang terluka adalah kasih sayang" (Gaara)

83. "terserah jurus apa yang kau punya, tapi kalau cuma berdiam diri, sama halnya kau tidak punya mimpi" (naruto)

84. "yah, bagaimana lagi kakek, 'kan seorang hokage yang harus melindungi desa ini dengan nyawa kakek" (sarutobi-konohamaru)

85. "daun daun yang dulunya menghijau kini dikelilingi oleh api, api itu menerangi konoha, kemudian daun daun baru akan tumbuh kembali (sarutobi)

86. "penderitaan sebatang kara itu bukan hal yang mudah dihadapi.. perasaanmu itu.. entah kenapa sangat kumengerti sampai terasa sakit" (naruto-gaara)

87. "aku perna kehilangan semuanya, aku tak mau lagi melihat teman yang berharga bagiku tewas di hadapanku" (sasuke)

88. "kita harus lebih kuat dari hari kemarin" (Lee)

89. "kalau dilukai, kita akan merasa benci.. sebaliknya, kalau melukai orang, kita akan dibenci dan tersiksa rasa bersalah, tapi karena mengetahui penderitaan seperti itulah, kita juga bisa berbuat baik pada orang lain. itulah manusia" (jiraya-nagato kecil)

90. "sennin katak adalah wujud sementaraku! aku yang entah menyembunyikan apapun juga ini! Di utara, selatan, barat, dan timur! Si pengguna katak berambut putih liar yang dipuja dan tak ada tandingannya! Laki laki seksi yang bisa membuat anak menangis menjadi diam! 'Tuan Jiraya' yaaah, itulah aku!" (jiraya)

91. "bagi mereka.. aku hanya mahluk dari masa lalu yang ingin dilenyapkan.. kalau begitu apa gunanya keberadaanku ini? dan untuk apa aku hidup?" (gaara)

92. "kewajiban kita adalah menjadi contoh dan membantu generasi berikutnya.. mempertaruhkan nyawa sambil tersenyum demi itu.." (jiraya-tsunade)

93. "pengalaman bukan jaminan untuk menang, karena tiap generasi akan selalu tumbuh dengan lebih baik" (kakashi)

94. "ekspresi hanya dapat menimbulkan kebencian, dan kebencian dapat menimbulkan perang" (sai)

95. "aku tidak khawatir akan jadi apa aku dimasa depan nanti, apa aku akan berhasil atau gagal. tapi yang pasti apa yang aku lakukan sekarang akan membentukku di masa depan nanti" (naruto)

96. "Kematian yang tak berarti...Kebencian tanpa akhir...Rasa sakit yang tak pernah berakhir...Itulah perang" (Nagato)

97. "Satu-satunya yang harus dilakukan orang tua adalah mempercayai anaknya. Itu saja... Dan dari situlah nilai sesungguhnya" (Yondaime Kazekage)

98. "Keadilan tanpa kekuatan adalah HAMPA, tapi kekuatan tanpa keadilan hanyalah berupa KEKERASAN" (Nagato)

99. "Pengorbanan... Shinobi tanpa nama yg melindungi kedamaian dari dalam bayangan. Itulah shinobi yg sbenarnya" (Itachi)

100. "aku tidak takut mati.. tapi aku takut jika tidak bisa melakukan apa apa.. aku rela mati demi dia" (sakura).

Sumber : http://s23-ride.blogspot.com/2011/08/100-kata-mutiara-naruto.html

apa Itu Naruto Akkipuden.?

Akkipuden Naruto (ナルト - 疾风 伝, Naruto Akkipuden) adalah sekuel versi animasi seri Naruto Shippuden, itu sendiri berasal dari manga Naruto yang diciptakan oleh Masashi Kishimoto.


Serial kronik petualangan Naruto Uzumaki baru tiga tahun kemudian, yang sangat berubah, jauh lebih kuat daripada sebelumnya. Naruto telah tumbuh dan sekarang menjadii Jonin desa konoha.


Datasheet
Judul Jepang: NARUTO-ナルト - 疾风 伝 (Naruto Akkipuden)
Direktur: Tanggal Hayato

Pengeluaran pertama: 26 April 2008 di TV Tokyo dan majalah Weekly Shonen Jepang
Rumah Produksi: Tokyo TV, Studio Pierrot


Ringkasan
Tiga tahun telah berlalu sejak perang Mashita (akhir Naruto Shippuden) Naruto Uzumaki yang seperti biasa, memutuskan untuk berlatih keras. Naruto sekarang 18 tahun. Tujuan dari pelatihan tiga tahun adalah untuk menguasai yaitu Rasen-Katon. Dan selama musim ini karakter baru muncul sebagai Fugiwara Tsuba, Suru Sarutobi, dll. Sakura dan semua sisa teman Naruto juga berubah. Tetapi kejutan yang terlibat, itu adalah 3 tahun kita telah mendengar tentang Sasuke Uchiha dan ia memutuskan untuk kembali ke Konoha untuk menghancurkan dan membunuh Naruto Uzumaki untuk mengaktifkan Magenkyu Sharingan. Jadi Masashi Kishimoto akan membicarakan kembalinya Hanabi Hyuuga untuk membunuh adik dan sepupu Neji dan Hyuuga Hinata ). Naruto Akkipuden,Masashi Kishimoto baru saja menggambar beberapa character Naruto Akkipuden, beberapa yang abstrak dan berlanjut pada saat ini. Setelah Naruto Lulus Ujian Jounin bersamaan dengan pengunduran Jabatan Putri Tsunade sebagai Hokage di karenakan akan menikah dengan Orochimaru.Awal permasalahan dimulai dari pemilihan penganti hokage, disini para tetua Desa Konoha binggung untuk memilih siapa yang akan di jadikan seorang hokage karena banyak para shinobi yang kuat di desa Konoha. Maka dari itu para Tetua Konoha mengadakan rapat pemilihan Hokage.

Di dalam rapat terjadi perseteruan antara para tetua dengan para shinobi yang datang.karena terjadi perseteruan yang sangat panas maka diadakan pemilihan seperti pemilu yang ada di indonesia.maka di adakan pemilu di desa konoha yang akan menentukan siapa yang akan menjadi hokage.di dalam pemilu terdapat 4 calon hokage yaitu Naruto,Sasuke,Shikamaru,Kakashi  yang akan di pilih para warga desa konoha.


Setelah diadakan pemilu ternyata yang memperoleh suara terbanyak adalah naruto maka naruto di jadikan sebagai hokage desa konoha.(di sini lah terjadi kemiripan alur cerita dengan saat madara uchiha mengancam hashirama senju akan menyerang desa konoha karena madara uchiha tidak menjadi hokage) setelah Naruto menjadi hokage sasuke merasa dirinya tidak berguna untuk desanya dan muculah kegelapan dalam dirinya maka dari itu dia melakukan hal yang sama seperti yang di lakukan oleh madara uchiha yaitu mengancam naruto sebagai hokage desa konoha, sasuke mengacam akan meyerang desa konoha dengan pasukan buatannya sendiri.


Setelah kejadian itu sasuke meninggalkan desa konoha dan pergi ke suatu tempat, setalah beberapa bulan kepergian sasuke dari desa terdengar kabar bahwa sasuke menjadi hokage desa petir alias desa yang di huni raper kocak dan raikage. disana dikatakan sasuke menjadi hokage desa petir di karenakan kemampuan mengendalikan petirnya yang sangat handal.setelah kabar itu menyebar luas, terjadilah perang antara desa konoha dengan desa yang dipimpin sasuke. namun yang menyerang desa konoha bukan hanya desa yang dipimpin sasuke tetapi semua desa shinobi menyerang desa konoha secara bersama-sama.

Senin, 27 Mei 2013

Kata-Kata Mutiara Dari Hatake kakashi

Hai para animelovers, apa kabar ni.? , pasti baik-baik aja donk, oh ya kamu dah ngeliat manga terbaru belom, pasti udah donk ya, Nah hari ini saya mau Berbagi kata-kata mutiara yang keluar dari mulut kakashi ketika saya menonton naruto

Kita langsung saja, ini dia kata-kata mutiara yang keluar dari mulut kakashi saat saya menonton naruto, cekidot :)

"Aku tersesat di jalan yang bernama kehidupan"

"Kalau rasa keadilanmu menurun berarti kau melemah, dibawah rasa keadilan tidak ada kelemahan apapun!" 
"Masa depanmu adalah kematian"

"Kemampuan individu seorang ninja memang penting, tetapi yang jauh lebih penting lagi adalah kerjasama tim"

"Ninja itu harus mampu melihat yang terdalam dari yang terdalam"

"Shinobi yang melanggar aturan memang disebut sampah, tetapi shinobi yang meninggalkan sahabatnya lebih rendah dari sampah" 
"Generasi berikutnya selalu akan melampaui yang sebelumnya. Ini salah satu siklus yang tidak pernah berakhir dalam kehidupan"

"Cukup Naruto .. Aku akan menangani Sasuke. Anda masih memiliki mimpi .. Sebuah impian menjadi Hokage. Sasuke mungkin telah jatuh, tapi jangan biarkan dia menyeret Anda juga.
Saya mengatakan ini karena Anda tidak mendapatkannya, Anda pikir Anda mendapatkannya, yang tidak sama dengan benar-benar mendapatkan itu. Dapatkan?" 
"Maaf aku terlambat. Aku tersesat di jalan kehidupan" 
"Aku tidak akan membiarkan salah satu rekan-ku mati"

"Hmmm ...bagaimana mengatakannya? Kesan pertama-ku saat melihatmu adalah, ... Aku benci padamu!!"

"Aku tak bisa hanya duduk saja, ketika muridku terlalu memaksakan dirinya disini!"

"Sekarang biarkan aku bertindak sedikit kasar!" 
"Mereka yang mengkhianati aturan Ninja adalah sampah ... tapi orang-orang yang mengkhianati rekan-rekan mereka yang lebih buruk dari sampah." 
"Hmm bagaimana aku akan mengatakan ini ... Kesan pertama saya adalah ... saya tidak suka kalian." 
"Untuk mengetahui apa yang benar dan memilih untuk mengabaikan itu adalah tindakan pengecut."

"heh.. Sudah kubilang.. jangan memprovokasi lawanmu!"

"Aku ingin melakukan sesuatu sebelum dia bangkit(jubi),... jika memungkinkan!"

Nama Kenji : はたけカカシ
Artinya : "Hatake Kakashi - Orang-orangan Sawah"


Nah sekian dulu ya untuk hari ini, nanti saya akan mencari kata-kata muatiara lain dari tokoh naruto.

Minggu, 26 Mei 2013

7 kuburan yang paling menyeramkan di dunia


Setiap kita dan di setiap agama mengajarkan kita untuk menghormati manusia bahkan yang sudah meninggal. Acara pemakaman / penguburan bahkan menjadi suatu yang sangat skaral dan momentum...
Namun sejarah mencatat.. banyak kejadian yang memilukan dan tak selayaknya terjadi, dimana mayat - mayat tergeletak serampangan bahkan ditumpuk - tumpuk seperti daging busuk..Mayat - mayat yang ditemukan kadangkala berderet seperti bangkai ikan sarden tanpa pemakaman yang layak..
Meskipun kadang sejarah menemukan dan mencatat tiap individual yang terbaring ini menjadi bagian yang besar dari sejarah. Namun saya berharap kejadian ini tidak akan terulang lagi di masa depan ..
dan berikut ini adalah 7 kuburan masal yang paling diingat untuk kepedihan dan sisa-sisa bayangan kematian yang menghantui bagi yang hidup..

1. Ladang Pembantaian Kamboja

Pol Pot adalah salah satu nama yang pantas disejajarkan dalam daftar yang mencakup orang-orang seperti Adolf Hitler dan Joseph Stalin, sebagai pelaku genosida dengan jumlah korban yang mencengangkan.
Dia mempunyai 20.000 kuburan massal di bawah kepemimpinannya, yang berisi minimal 1,38 juta mayat..
Penghuni kuburan massal Pol Pot adalah: siapa pun yang terkait dengan (atau dicurigai), mantan pejabat pemerintah, intelektual / profesional, dan berbagai etnis / agama kelompok yang dipilih oleh rezimnya.
Rezim Khmer Merah hanya berlangsung dari akhir Perang Saudara Kamboja (1975) sampai 1979, tapi pada saat itu rezim ini telah melakukan banyak kerusakan dan kebinasaan mengerikan di Kamboja.

2. Uni Sovietnya Stalin


Amidst a totalitarian Soviet Union, and under the crushing hammer of Joseph Stalin, great numbers of Soviet citizens as well as foreigners were executed outright by the famous “secret police” – most popularly via a bullet to the base of the skull – in numbers that reached 700,000 (all dumped in mass graves) by the time of the Great Purge of 1937-1938, whereby all of Stalin's political opponents were effectively silenced.

Di tengah-tengah totaliter Uni Soviet, dan di bawah palu yang menghancurkan , sejumlah besar warga Soviet serta asing dieksekusi langsung oleh "polisi rahasia" yang terkenal - yang paling populer melalui peluru ke dasar tengkorak - dalam jumlah yang mencapai 700.000 (semua dibuang di kuburan massal) pada saat Pembersihan Besar 1937-1938, dimana semua lawan politik Stalin secara efektif dibungkam dan dilenyapkan.
Ini adalah cara utama untuk menempatkan rasa takut Stalin ke dalam hati orang-orang Soviet - ketakutan yang dapat cukup mudah dibentuk menjadi semacam perasaan putus asa sehingga menjadi kesetiaan oleh mereka yang tidak ingin mengalami nasib seperti penghuni kuburan masal.

Kuburan-kuburan yang tersebar di bekas Uni Soviet akan diingat sepanjang waktu, dengan jumlah mayat mengerikan yang ditemukandi:

    Bykivnia, 120,000-250,000 mayat
    Kurapaty, 30.000 - 200.000 mayat
    Butovo, lebih dari 20.000 mayat
    Sandarmokh, lebih dari 9.000 mayat.

3. Chechnya


Kuburan masal di Chechnya banyak bermunculan sejak awal Perang Chechnya pada tahun 1994.
Pada 2008, situs 57 situs pemakaman massal telah ditemukan, yang mungkin berisi ribuan mayat, 5.000 di antaranya adalah warga sipil yang menghilang di tengah-tengah Perang Chechnya Kedua pada tahun 1999. Kuburan massal terbesar dari semua adalah di Grozny dan berisi 800 mayat (dari Perang Chechnya Pertama).
Saat beberapa negara mencoba untuk membantu mengidentifikasi berbagai mayat untuk keluarga yang ditinggalkan , Rusia memiliki kebijakan " Dilarang Menggali!".

4. Iraknya Saddam


Irak sejak 1980-an telah menjadi pemakaman masal di mana korban genosida (kebanyakan dari suku Kurdi, seperti pada 1983), pembantaian, dan eksekusi dilakukan untuk meleyapkan penghalang kekuasaan.
Ada sekitar 250 kuburan masal dilaporkan telah ditemukan 40 diantaranya telah dikonfirmasi, dan satu juta warga Irak yang hilang - seratus ribu diduga berada di salah satu plot kolektif ini.
Beberapa kekejaman paling terkenal Irak termasuk mengumpulkan dari 8.000 orang suku Kurdi pada tahun 1983 dan pelaksanaannya di tengah gurun terpencil,dengan senjata serangan antara tahun 1986 dan 1988 di mana Angkatan Udara Irak menjatuhkan bom kimia di desa-desa Kurdi, menewaskan 5.000 orang secara langsung (dengan lebih banyak menderita jangka panjang karena menjadi cacat), dan Kampanye Anfal 1988 yang mengakibatkan 182.000 orang suku Kurdi hilang, dari kalangan anak-anak dan wanita diduga dikuburkan di kuburan masal.

5. Black Death di Inggris Raya


Ketika wabah pes (alias "Black Death") melanda Eropa di abad ke-14, metode penguburan tradisional hampir tidak ada karena sepertiga dari populasi orang di Eropa mati.Prosesi Tradisional disisihkan untuk kelompok kaya, dan mayat lain hanya ditumpuk-tumpuk seperti ringsokan
Praktek semacam ini menjadi prosedur standar di saat wabah, seperti ketika wabah menyerang lagi di Inggris dalam bentuk Wabah Besar tahun 1665 (kali ini menewaskan 100.000 orang, sekitar 20% penduduk London).

6. Pulau Hart


Pulau ini digunakan sebagai kamp Tawanan Perang selama Perang Sipil pada tahun 1865, dan Konfederasi yang meninggal di sana dimakamkan di pulau itu, bersama dengan tentara Uni yang tersisa yang akhirnya direlokasi.
Tapi hal-hal mengerikan sebenarnya adalah yang mengikuti perang, setelah New York City membeli pulau tersebut pada tahun 1869, mereka memutuskan untuk membongkar kuburan massal tersebut.
sebuah artikel dari New York Times tahun 1874 berjudul "Tempat dimana orang-orang tidak dikenal dikuburkan" menggambarkan prosedur bagaimana penanganan mayat-mayat di tempat itu.
Mayat-mayat tidak dikenal dan sisa-sisa tubuh dari orang dewasa dan anak-anak dibuang di parit besar dan difoto. "Foto-foto dan plot diberi nomor yang sesuai sehingga kerabat potensial dapat, setelah mengidentifikasi tubuh, memberikan penguburan yang layak.
Tapi sering kali mayat-mayat ini tak berwajah yang diperkirakan tidak punya teman (beberapa telah meninggal karena bunuh diri), sedangkan kerabat lainnya terlalu miskin untuk membeli pemakaman yang layak.

7. Pembantaian Vukovar


Pembantaian Vukovar adalah salah satu bukti lagi untuk eksistensi kejahatan manusia. Berlangsung pada tahun 1991 di luar kota Vukovar, yang berliku turun dari pertempuran, 264 orang kebanyakan warga Kroasia korban sebagian besar warga sipil dan pasien rumah sakit dikirim ke kamp penjara militan Serbia.
Sebagian besar dibunuh dengan penembakan, sementara beberapa dipukuli sampai mati-, mayat-mayat itu kasar dibuang di parit yang digali dan ditimbun dengan bulldozer kembali.
7 orang yang dianggap bertanggung jawab sejak dituduh melakukan kejahatan perang mengerikan oleh Pengadilan Kriminal Internasional untuk negara eks-Yugoslavia (pemimpin militer Yugoslavia Veselin Šljivančanin dan Mile Mrkšić telah dihukum, sementara beberapa orang lainnya meninggal sebelum persidangan dan / atau bunuh diri).

Kamis, 23 Mei 2013

10 ANIME PALING POPULER DI DUNIA


Anime secara sederhana dapat dikatakan sebagai serial TV dan film animasi Jepang. Anime kini sering kali ditayangkan di televisi Indonesia, bahkan dunia. Karena ada banyak sekali jenis anime, maka kita tidak mungkin untuk membuat daftar "anime terbaik". Oleh karena itu, daftar ini merupakan daftar 10 anime "paling populer", paling banyak ditonton dan juga paling terkenal di seluruh dunia.

1. Death Note


Death Note adalah Anime dengan ketegangan yang luar biasa. Dengan set Jepang saat ini, anime ini berfokus pada pertanyaan akan baik dan buruk, moral dan keadilan. Karakter dalam anime ini memiliki kecerdasan yang tinggi, dan banyak plot dengan alur cerita yang tak terduga. Tiga film telah dibuat berdasarkan anime (salah satunya menjadi prekuel), meskipun begitu, tetap lebih seru jika anda menonton versi animenya.

Cerita dimulai ketika siswa SMA bernama Yagami Light, menemukan sebuah notebook misterius, yang disebut Death Note, yang memungkinkan dia untuk membunuh siapa pun yang namanya ditulis di dalamnya. Light menggunakan notebook ini untuk membunuh para penjahat dan narapidana, namun polisi segera menyadari hal ini. Detektif terbesar di dunia, L, kemudian berusaha menguak siapa dalang di balik semua ini. Ketegangan tercipta karena keduanya merupakan orang dengan tingkat kecerdasan yang sangat tinggi, sehingga masing-masing mencoba untuk tetap selangkah lebih maju dari yang lain.

2. One Piece


One Piece menjadi salah satu serial anime paling panjang yang sedang berlangsung. One Piece bercerita tentang perjalanan kapten bajak laut berusia tujuh belas tahun bernama Monkey D. Luffy, seorang dengan kekuatan aneh yang diperoleh dari memakan buah iblis, yang bersama dengan krunya, melakukan perjalanan mengarungi Grand Line untuk mencari One Piece, harta karun tertinggi. Alur cerita yang menarik dan berlatar di sebuah dunia fantasi yang luar biasa, membuat setiap episode One Piece menjadi seru untuk ditonton.

3. Full Metal Alchemist


Full Metal Alchemist dan sekuelnya berlatarkan di era industrialisasi Eropa, di dunia paralel di mana Alkimia menjadi ilmu pengetahuan tertinggi. Ceritanya sendiri berfokus pada moralitas, persahabatan, persaudaraan dan filsafat. Bercerita tentang upaya para ahli alkimia muda, Edward dan Alphonse Elric, untuk menghidupkan kembali ibu mereka yang telah mati yang malah berujung petaka, mereka akhirnya melakukan perjalanan untuk mendapatkan kembali tubuh mereka yang hilang (Edward kehilangan sebuah lengan dan kaki, Alphonse seluruh tubuhnya), sepanjang jalan mereka dihadapkan dengan berbagai kesulitan yang membuat anda merasa sedih ketika menontonnya.

4. Bleach


Anime ini menggambarkan nilai-nilai persahabatan dan loyalitas bersama dengan aksi dan komedi, dengan karakter yang unik dan pengembangan karakter yang menakjubkan. Cerita berfokus pada siswa SMA bernama Ichigo Kurosaki, yang diberi kekuatan Shinigami untuk menyelamatkan keluarganya. Sekarang tugasnya adalah untuk melindungi manusia dan para arwah dari ancaman Hollow.

Segera setelah itu, Shinigami yang memberinya kekuatan akhirnya dijatuhi hukuman dan akan dieksekusi mati. Ichigo pun memutuskan untuk menyelamatkannya bersama dengan teman-temannya. Konspirasi dalam Soul Society, tempat arwah para orang mati, akhirnya mulai terungkap dan menjadi alur cerita utama dalam serial ini. Sayangnya, terdapat banyak sekali filler yang disisipkan dan mengganggu jalan cerita utamanya, dan membuat kurang menyenangkan.

5. Rurouni Kenshin


Anime ini mungkin lebih dikenal dengan judul Samurai X di negara kita. Berlatar selama awal periode Meiji di Jepang, Himura Kenshin, mantan pembunuh yang sekarang mengembara untuk membantu mereka yang membutuhkan dalam upaya untuk menebus dosa-dosa yang dilakukannya sebagai seorang pembunuh. Serial ini cukup dramatis, menunjukkan konsekuensi dari perang dan kesulitan dari mereka yang terkena dampak perang. Ada juga komedi, sehingga menjaga anime ini untuk tidak menjadi terlalu muram.

6. Elfen Lied


Elfen Lied adalah bahasa Jerman yang secara harfiah berarti "nyanyian para elf", memberikan anime ini suara damai dan indah. Namun, tujuh menit pertama dari anime ini mungkin adalah 7 menit paling brutal dalam sejarah anime. Anime ini banyak mengandung kekerasan dan ketelanjangan, yang merupakan salah satu alasan mengapa anime ini begitu dikenal secara luas.

Alasan lainnya adalah, tentu saja adalah jalan cerita dari anime ini dimana terdapat spesies humanoid yang disebut Diclonius. Mereka terlihat berbeda dari manusia karena mereka memiliki dua tanduk di kepalanya dan beragam jumlah senjata tak terlihat, yang disebut vektor, di punggung mereka. Alur cerita berfokus pada Lucy, seorang Diclonius, yang lolos dari fasilitas penelitian dan saudara sepupu Khota dan Yuka, yang melindungi Lucy dan kepribadian keduanya, "Nyu".

7. Hellsing


Anime ini dibuat berdasarkan manga yang masih berjalan. Hellsing merupakan anime jenis supranatural. Bercerita tentang pekerjaan organisasi Hellsing, sebuah organisasi rahasia Inggris yang bertugas menghancurkan vampir dengan bantuan dari vampir kuno bernama Alucard. Serial ini menunjukkan beberapa aksi yang memukau dan juga ketegangan yang intens.

8. Naruto


Anime ini masih ditampilkan di TV di seluruh dunia, dan sekuelnya, Naruto: Shippuden sama-sama meraih sukses. Namun, Naruto ditujukan bagi usia anak-anak, tidak seperti kebanyakan anime lainnya dalam daftar ini, sehingga agak membosankan bagi penggemar anime yang lebih tua. Adapun jalan ceritanya, Naruto menceritakan tentang perkembangan dan perjalanan ninja muda bernama Naruto Uzumaki, dalam upaya untuk menjadi ninja paling dikenal di desanya.

9. Black Butler


Bercerita tentang iblis bernama Sebastian Michaelis, yang melalui kontrak bertugas untuk melayani Ciel Phantomhive, seorang bangsawan Inggris berusia dua belas tahun, dengan imbalan jiwa ketika ia meninggal. Sebastian muncul dalam bentuk kepala pelayan yang sempurna yang mengikuti semua perintahnya dengan benar, ia juga memiliki sifat yang agak sadis, contohnya ia mengunci seorang tamu yang tidak diinginkan dalam oven yang menyala, atau menusuk tengkorak penculik dengan garpu.

10. Dragon Ball


Pertama kali ditayangkan pada tahun 1984, Dragon Ball adalah serial anime tertua dalam daftar ini. Secara sederhana, Dragon Ball bercerita tentang pencarian Goku untuk menemukan tujuh bola naga, dan kemudian untuk menyelamatkan dunia dari musuh dengan menggunakan berbagai kekuatan super. Secara keseluruhan, Dragon Ball adalah sebuah anime yang memiliki siklus pertempuran yang agak panjang. Sehingga cocok bagi pemirsa usia muda.

5 SENJATA RIKUDO SENNIN



1 Shichiseiken

* Nama
Kanji : 七星剣七星 剣
Romaji : Shichiseiken
Literal Inggris : Seven Star Sword (Pedang Tujuh Bintang)
* Debut
Manga : Chapter #527
Muncul dalam : Hanya Manga
* Data
Wielder

* Rikudo Sennin
* Ginkaku
* Kinkaku
* Darui


Shichiseiken (七星 剣; Secara harfiah berarti "Tujuh Pedang Bintang") adalah pedang yang lebar dan datar dengan cahaya biru dengan jimat coklat tergantung di bawahnya. Dengan mengatakan perintah verbal "kutukan" (呪え, noroe), dapat digunakan untuk memutuskan jiwa kata (言 霊, kotodama) dari mereka yang ditarik oleh Kōkinjō, memungkinkan jiwa itu akan tersedot ke Benihisago.Untuk melengkapi kondisi "kutukan" ini,jika mereka mengucap kan kata yang paling sering mereka katakan selama hidupnya, mereka akan tersedot ke dalam dan terjebak dalam Benihisago selamanya. Apa pun kata yang diucapkan ini akan tertulis di pisau Shichiseiken itu. Pengguna dapat melipat pedang ini untuk mencegah korban melihat kata-kata itu. Shichiseiken ini dikenal sebagai salah satu alat berharga dari Rikudo. Kelima alat mengkonsumsi sejumlah besar chakra bila digunakan, begitu banyak sehingga manusia normal akan mati setelah menggunakan alat ini hanya untuk waktu singkat. Ketika alat ini menjadi milik Kumogakure, hanya Gold and Silver Brothers yang mampu memakainya tanpa dampak fatal karena mereka memiliki jumlah chakra yang besar. Bila tidak digunakan, Kinkaku menyimpan kipas dalam dirinya, menarik dari mulutnya sendiri bila diperlukan.


2. Kōkinjō

* Nama
Kanji : 幌金縄幌 金 縄
Rōmaji : Kōkinjō
Literal Inggris : Golden Canopy Rope
* Debut
Manga : Chapter #525
Muncul dalam : Hanya Manga
* Data
Wielder

* Rikudo sennin
* Ginkaku
* Kinkaku


Kōkinjō (幌 金 縄; Secara harfiah berarti "Rope Canopy Emas") adalah tali panjang dan tebal. Dengan mengatakan perintah verbal atau ucapan"Bind dan Draw Out" (しばり 出せ, Shibaridase) yang mampu menarik keluar jiwa kata (言 霊, kotodama) dari siapa saja, dan memungkinkan untuk kemudian dipotong dengan Shichiseiken.Item ini menghasilkan aura yang dapat mengambil bentuk tali tambahan, memberikan rentang yang lebih besar. Kōkinjō dikenal sebagai salah satu alat berharga dari Rikudo. Kelima alat mengkonsumsi sejumlah besar chakra bila digunakan, begitu banyak sehingga manusia normal akan mati setelah menggunakan alat ini hanya untuk waktu singkat. Ketika alat ini menjadi milik Kumogakure, hanya Gold and Silver Brothers yang mampu memakainya tanpa dampak fatal karena mereka memiliki jumlah chakra yang besar. Bila tidak digunakan, Ginkaku menggunakan Kōkinjō untuk mengikat labu ini di lehernya agar pergerakannya lebih mudah.Dalam pertempuran, Kinkaku mengikat tali ini di tangannya agar lebih mudah dalam bertarung.Kōkinjō itu disegel dalam Kohaku no Jōhei bersama dengan Kinkaku.


3. Benihisago

* Nama
Kanji : 紅葫蘆红 葫芦
Rōmaji: Benihisago
Literal Inggris : Crimson Gourd
* Debut
Manga Chapter #525
Muncul dalam :Hanya Manga
* Data
Wielder

* Rikudo sennin
* Ginkaku
* Darui


Benihisago (红 葫芦; Secara harfiah berarti "Labu Crimson") adalah labu raksasa berwarna coklat dengan kain merah di sekitarnya. Benda ini dapat mengambil jiwa kata milik seorang (言 霊, kotodama) sandera, dengan mengatakan perintah verbal "record" (録音 しろ, rokuonshiro)".Setelah jiwa kata telah ditarik oleh Kōkinjō dan kemudian dipisahkan dari tubuh mereka dengan Shichiseiken, baru jiwa mereka diserap ke dalam labu.Melengkapi kondisi "kutukan" korban ini; jika mereka mengucapkan kata yang paling sering mereka ucapkan selama hidup mereka, mereka akan tersedot ke dalam dan terjebak dalam Benihisago untuk selamanya.Namun,Darui berjanji menemukan cara untuk melepaskan Samui dan Atsui.Mengatakan sebuah kata yang paling sering mereka diucapkan, atau bahkan mengatakan sesuatu untuk waktu tertentu, juga akan memicu terhisap labu itu. Jika korban mulai tersedot ke Benihisago, hisapan akan berhenti jika mereka mengubah kata-kata yang mereka ucapkan. Benihisago dikenal sebagai salah satu alat berharga dari Rikudo. Kelima alat mengkonsumsi sejumlah besar chakra bila digunakan, begitu banyak sehingga manusia normal akan mati setelah menggunakan alat ini hanya untuk waktu singkat. Ketika alat ini menjadi milik Kumogakure,hanya Gold and Silver Brothers yang mampu memakainya tanpa dampak fatal karena mereka memiliki jumlah chakra yang besar. Bila tidak digunakan, Ginkaku menggunakan Kōkinjō untuk mengikat labu ini di lehernya agar pergerakannya lebih mudah. Ketika Kōkinjō memakai Kōkinjō untuk pertempuran, ia harus membawa labu itu di tangan. Karena Kōkinjō sudah disegel di Kohaku no Jōhei, Benihisago menjadi tidak berguna.


4. Bashōsen

* Nama
Kanji : 芭蕉扇芭蕉扇
Rōmaji : Bashōsen
Literal Inggris : Banana Palm Fan
* Debut
Manga : Chapter #527
Muncul dalam : Hanya Manga
* Data
Wielder

* Rikudo sennin
* Kinkaku
* Tenten


Bashōsen (芭蕉扇; Secara harfiah berarti "Fan Palm Banana") adalah sebuah kipas besar yang mampu menghasilkan semua chakra dari kelima elemen dasar. Untuk melakukannya, pengguna hanya perlu mengatakan perintah hanya lewat pikiran, untuk menghasilkan sejumlah besar elemen yang dihnginkan ketika kipas tersebut dikibaskan. Bashōsen ini dikenal sebagai salah satu alat berharga dari Rikudo. Kelima alat mengkonsumsi sejumlah besar chakra bila digunakan, begitu banyak sehingga manusia normal akan mati setelah menggunakan alat ini hanya untuk waktu singkat. Ketika alat ini menjadi milik Kumogakure, hanya Gold and Silver Brothers yang mampu memakainya tanpa dampak fatal karena mereka memiliki jumlah chakra yang besar. Bila tidak digunakan, Kinkaku menyimpan kipas dalam dirinya, menarik dari mulutnya sendiri bila diperlukan. Setelah Kinkaku disegel, Tenten menemukan kipas ini,dan menggunakannya sekali dalam pertempuran saat menghancurkan topeng petir Kakuzu sebelum dia (tenten) jatuh pingsan karena chakra yang di pakai untuk kipas itu terlalu tinggi.


5. Kohaku no Jōhei

* Nama
Kanji : 琥珀の浄瓶琥珀 の 浄 瓶
Rōmaji : Kohaku tidak Jōhei
Literal Inggris : Amber Purifying Pot
Inggris TV : Sealing Urn
* Debut
Manga : Chapter #494
Anime : Naruto Shippūden Episode #244
Muncul dalam : Anime dan Manga
* Data
Wielder

* Rikudo sennin
* Kinkaku (Manga saja)
* Ginkaku (Manga saja)
* Sandaime Raikage
* Darui (Manga saja)


Kohaku no Jōhei (琥珀 の 浄 瓶; Secara harfiah berarti "Amber Pot Purifying") adalah labu besar yang memiliki kemampuan untuk menyegel siapa pun di dalamnya, jika target merespon saat dipanggil oleh pengguna. Jika orang itu menjawab, labu akan merekam suara mereka dan kemudian menyegel mereka. Fungsi benda ini mirip dengan Benihisago.Pot ini memiliki tulisan kanji yang berarti "petir" (雷, Kaminari) di atasnya dan seutas tali tebal diikat di sekitar leher labu itu. Kohaku no Jōhei ini dikenal sebagai salah satu alat berharga dari Rikudo. Kelima alat mengkonsumsi sejumlah besar chakra bila digunakan, begitu banyak sehingga manusia normal akan mati setelah menggunakan alat ini hanya untuk waktu singkat. Ketika alat ini menjadi milik Kumogakure, hanya Gold and Silver Brothers yang mampu memakainya tanpa dampak fatal karena mereka memiliki jumlah chakra yang besar.Raikage ketiga memakai benda ini untuk menyegel Hachibi,saat jinchurikinya kehilangan kontrol atas bijuu itu.Darui memakainya untuk menyegel Kinkaku saat perang dunia keempat.Lalu Tobi berhasil merebut Kohaku no Jōhei ini dan Benihisago dari pasukan aliansi.

10 shinobi terkuat & terhebat di naruto




Banyak sekali shinobi-shinobi hebat dan kuat dalam cerita naruto. Namun disini akan terpilih 10 shinobi terhebat dan terkuat. .

* Versi : new naruto shippuden

'UCHIHA MADARA ET'

Uchiha madara adalah legenda uchiha, dan merupakan orang pertama yang mampu membangkitkan mangekyou bersama dengan adiknya izuna. Madara ET mempunyai kekuatan yang jauh lebih hebat di banding masa jayanya dulu. Madara ET mempunyai teknik kekkei genkai elemen kayu milik hashirama, mata Rinnegan, serta susano'o yang sempurna dan elemen api yang jauh lehih hebat di bandingkan uchiha lainnya. belum lagi dia adalah makhluk ET yang notabene tidak akan mati kecuali di segel serta memiliki cakra yang tak terbatas.

'HASIRAMA SENJU'

Hashirama senju merupakan pemimpin klan senju, pemilik kekkei genkai mokuton, serta orang yang mampu mengalahkan madara di masa lalu. Kekuata hashirama tak perlu di ragukan lagi, selain fisiknya yang kuat, dia juga memiliki teknik medis tanpa segel seperti milik tsunade yang memungkinkan ia mampu menghindari kematian dalam sebuah pertempuran.

'TOBI/OBITO'

Sosok yang slama ini menjadi misteri ini, mempunyai teknik jikukan yang sangat hebat dan juga mampu memanipulasinya. Dengan teknik jikukannya ia mampu membuat tubuhnya jadi tak tersentuh sehingga memungkinkan serangan fisik apapun akan menembusnya. Selain itu ia mempunya mata rinnegan meskipun hanya sebelah, ia juga mempunyai DNA hashirama dalam dirinya serta mempunyai teknik elemen api yang cukup hebat.

'YAKUSI KABUTO'

Kabuto yang sekarang berbeda dengan kabuto yang dulu. Karna ia sekarang telah menguasai sage mode dengan sempurna, ia juga mampu menggunakan ke tiga teknik rahasia dari teknik penyembuhan milik karin, merubah menjadi cair milik suigetsu serta bertransformasi sennin milik juugo. Selain itu ia juga merupakan nhinja medis yang setara dengan tsunade. Di dalam tubuhnya terdapat DNA orochimaru dan kelima ninja bunyi yang mampu ia manipulasi sehingga memungkinkan kabuto dapat menggunakan teknik mereka. Serta ia merupakan pewris ketiga yang sekaligus mampu menyempurnakan Kinjutsu peninggalan hokage ke dua yaitu Kuchiyose Edo Tensei.

'UCHIHA ITACHI'

Uchiha itachi merupakan anggota paling berbakat di klan uchiha. kejeniusannya mebuatnya mampu mempelajari dan menguasai teknik dengan cepat. Sebelum menjadi nukenin, ia merupakan ketua ANBU di konoha pada umur 15 thn. Selain itu, ia juga mampu menguasai teknik terlarang uchiha yaitu izanami genjutsu yang mampu membuat lawan terperangkap dalam perputaran dalam ilusi. Itachi juga mampu membangkitkan Mangekyou serta menguasai ketiga teknik dari mangekyou yaiyu amaterasu, tskuyomi dan susano'o yang mempunyai cermin yata serta pedang totsuka yang mampu menyegel seseorang.

'MINATO NAMIKAZE'

Minato adalah seorang hohage termuda yang juga merupakan orang tercepat yang pernah ada karna ia memunyai teknik hiraishin yang mampu membuatnya berpindah tempat dengan cepat yang telah di tandai denga memanfaatkan ruang waktu. Minato jugalah yang menciptakan teknik rasengan yang terispirasi oleh bijuu dama. Selain itu minato juga menguasai beberapa tknik segel seperti shiki fujin, hakke fuin dll. Serta minato merupakan salah satu shinobi yang mampu melukai tobi/obito.

'NAGATO UZUMAKI'

Nagato merupakan salah satu shinobi yang mempunyai Rinnegan. Ia juga mampu menguasai hampir semua teknik rikudou meskipun tidak sehebat milik rikudou. Selain itu ia merupakan orang yang mampu menghancurkan konoha hanya seorang diri hanya dengan 1 teknik saja.

'NARUTO UZUMAKI'

Naruto yang sekarang berbeda dengan yang dulu selain menguasai teknik sage mode dengan sempurna, ia juga menguasai kyubi mode dengan sempurna setelah ia berteman dengan kyubi. Naruto mampu mengusai teknik ayahnya yaitu rasengan dengan berbagai jenis dan ukuran serta mampu menggabungkannya dengan elemen anginnya. Dengan mode kyubi, ia mampu membuat bijuu dama dan juga mempunyai gerakannya yang sangat cepat.

'UCHIHA SASUKE'

Sasuke yang awalnya terlihat lemah dimata kakaknya, kini menjelma menjadi sosok yang kuat dan hebat. Ia mampu membangkitkan mangekyou dan menguasai ketiga tekniknya dan juga ia mempunya dua elemen yaitu api dan petir serta mampu memanipulasi amaterasu menjadi kekkei genkai Enton (Elemen bara api). Setelah kematian kakaknya, ia kemudian mentransplantasi mata itachi untuk mencapai EMS (mangekyou abadi). yang membuatnya semakin kuat.

'MUU'

Tsuchikage ke dua ini merupakan pencipta kekkei tota jinton (Elemen debu) yang sekaligus merupakan guru dari onoki (tsuchikage ketiga). Kemampuannya tak di ragukan lagi, selain cepat ia juga merupakan shinobi tipe sensor yang mampu membuat tubuhnya menjadi tak terlihat. Muu jugalah yang membunuh mizukage kedua dalam sebuah pertarungan yang juga mengakibatkan dirinya juga tewas.

* Nb : Saya tidak memasukan nama Rikudou karna sudah pasti rikudo yg menjadi shinobi terhebat